Popular posts

Labels

tt On Kamis, 24 Mei 2012

Bertabur segenap kemewahan, Samsung Galaxy Nexus menjadi smartphone yang akan membuat hari-hari Anda serba cepat dan lebih berwarna. Processor high performance dual core akan membawa kontribusi besar dalam menjalankan berbagai aplikasi dan mampu melakukan banyak tugas dalam satu waktu, termasuk melakukan penjelajahan internet yang lebih cepat, ditambah lagi dengan OS Android 4.0 yang tertanam di Samsung Galaxy Nexus sebagai OS Android tinggi saat ini.

Samsung Galaxy Nexus
Anda akan ditemani dengan kemampuan kamera lebih tajam hingga moment penting dalam keseharian dapat diabadikan dengan ketajaman kamera 5.0 MP dari Samsung Galaxy Nexus. Spesifikasi kamera tinggi juga diimbangi dengan jumlah warna layar sebesar 16 M yang akan kesan lebih berwarna pada Samsung Galaxy Nexus

Salah satu kelebihan Samsung Galaxy Nexus adalah cara membuka kunci ponsel yang cukup unik namun berteknologi tinggi, tak perlu mengingat sandi/password yang rumit, sebab Samsung Galaxy Nexus dapat mendeteksi wajah untuk membuka kunci untuk dirinya sendiri.

Spesifikasi Samsung Galaxy Nexus
  • Prosesor: Dual-core 1.2GHz Cortex-A9 CPU, TI OMAP 4460 chipset
  • Sistem Operasi: Android 4.0 (Ice Cream Sandwich)
  • Memori: 16GB User Memory
  • Layar: 16 M Colour sAMOLED Technology
  • Dimensi layar: 1280 x 720 External Resolution
  • Ukuran layar: 4,65" External Display Size
  • Jaringan: GSM, GPRS, EDGE, 3G, HSPA+ 21
  • Kamera: 5.0 MP, 8x Zoom, LED, Autofocus
  • Video: HD 1080p / HD 720p / SD 480p (Recording), tersedia Video Streaming
  • Konektivitas: Bluetooth, USB 2.0, WIFI a/b/g/n, AGPS, NFC Supported
  • Ukuran: 135,5 x 67,94 x 8,94mm
  • Berat: 137,9g
Harga samsung Galaxy Nexus

Untuk masalah harga memang jauh berbeda dengan Samsung Galaxy Pocket, dan lebih dekat dengan Samsung Galaxy S3. Harga Samsung Galaxy Nexus adalah Rp.5.900.000,- (Mei 2012).

#Semoga harganya cepat turun :D

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments